![]() |
YouTube 1080P Premium |
Baru baru ini YouTube dikabarkan tengah melakukan uji coba terkait opsi baru untuk para pengguna aplikasinya, Fitur yang saat ini dinamakan "1080P Premium" hal tersebut diungkap oleh salah satu pengguna Reddit.
Jadi sesuai dengan namanya, fitur tersebut nantinya hanya akan dapat dinikmati oleh pengguna yang telah berlangganan youtube premium. Youtube mengklaim jika fitur tersebut nantinya akan menawarkan bitrate yang lebih tinggi daripada resolusi 1080p pada biasanya.
Jadi para pengguna premium ini nantinya bisa menikmati kualitas 1080p tanpa memekan koneksi internet yang banyak dibanding biasanya, Bisa dibilang "1080p rasa UHD" kita kita begitu gambarannya.
Hal tersebut baru belakangan diuji coba setelah CEO YouTube Susan Wojcicki hengkang dari posisinya dan digantikan oleh Neil Mohan sebagai CEO baru di perusahan tersebut. Namun walaupun begitu belum ada konfirmasi resmi, terkait apakah ada kaitanya dengan hal tersebut atau membang wacana itu sudah ada sejak dulu.
Nah kira kira menurut kamu gimana nih terkait fitur tersebut? apa kamu suka atau tidak?
0 Komentar